Selain kemacetan, permasalahan terbesar yang harus diatasi ibukota Indonesia adalah jumlah sampah yang kian meningkat. Salah satu organisasi peduli lingkungan, Waste4Change menjabarkan fakta mengenai sampah di Jakarta pada infografis diatas.